Mengungkap Kematian TAN MALAKA di Selopanggung Kediri (Bagian-2)

Dikubur Didekat Makam Mbah Selopanggung 

Prof. Mohammad Yamin, dalam karya tulisnya “Tan Malaka Bapak Republik Indonesia” memberi komentar: “Tak ubahnya daripada Jefferson Washington merancangkan Republik Amerika Serikat sebelum kemerdekaannya tercapai atau Rizal Bonifacio meramalkan Philippina sebelum revolusi Philippina pecah….” Baca lebih lanjut

Mengungkap Kematian TAN MALAKA di Selopanggung Kediri (Bagian-1)

Ditawan Sebelum Akhirnya Dibunuh

Setelah hampir setengah bulan rasa penasaran berkecamuk, tepatnya usai press release yang dilakukan  sejarawan Belanda Harry A. Poeze yang yang juga Direktur KITLV Press (Institut Kerajaan Belanda Untuk Studi Karibia dan Asia Tenggara) di Jakarta (27/7) yang menjelaskan berdasarkan riset yang dilakukannya terkait kematian Tan Malaka, menyebutkan Tan dibunuh di Desa Selopanggung Kecamatan Semen Kabupaten Kediri, akhirnya Imam Mubarok RADAR Surabaya mendapatkan titik terang tentang lokasi kejadian eksekusi sang Pahlawan Nasional  itu. Baca lebih lanjut